Logo Saibumi

Kesalahan Umum Saat Ganti Oli Motor

Kesalahan Umum Saat Ganti Oli Motor

Saibumi.com, Bandar Lampung - Halo Sahabat Sehati Astra Motor!

Dalam proses penggantian oli, ada beberapa metode yang sebaiknya dihindari untuk mengurangi resiko negatif pada komponen bagian dalam mesin sepeda motor. Salah satu kesalahan umum nya adalah menggunakan angin dari kompresor untuk mengeluarkan oli lama dari mesin.

 

BACA JUGA: Pengaruh Filter Udara Kotor Terhadap Performa Mesin

Mengganti oli mesin sepeda motor sebaiknya tidak menggunakan angin kompresor, karena dapat menyebabkan uap air masuk ke oli dan merusak mesin. Cara yang lebih aman untuk mengeluarkan oli lama adalah dengan menunggu hingga oli mengalir secara alami atau mengengkol mesin."ungkap Mulyadi Selaku Service Advisor Astra Motor Natar

 

Informasi lebih lanjut dapat dilihat melalui:

https://www.astra-honda.com/article/pahami-risiko-menyemprotkan-angin-kompressor-saat-mengganti-oli

 

Salam Satu Hati 🙏.(SB05)

BACA JUGA: Pengaruh Filter Udara Kotor Terhadap Performa Mesin

Saibumi.com

merupakan portal berita Indonesia, media online Indonesia yang fokus kepada penyajian berbagai informasi mengenai berita online Indonesia baik dalam bentuk news (berita), views (artikel), foto, maupun video.

Newsletter Saibumi

BERLANGGANAN BERITA