Logo Saibumi

Laka Tebing Watu Tumpeng : Warga Giripurwo Terjatuh Ke Laut Saat Mencari Kelelawar

Laka Tebing Watu Tumpeng : Warga Giripurwo Terjatuh Ke Laut Saat Mencari Kelelawar

Saibumi.com (SMSI), Gunungkidul - Kembali terjadi laka laut menimpa korban atasnama Warto Rejo (Tukimin) warga Padukuhan Gumbeng Rt 01/Rw 03,Kalurahan Giripurwo,Kapanewon Purwosari,Kabupaten Gunungkidul,Diy. Terjatuh saat mencari kelelawar di Pantai Watu Tumpeng yang berada di Wilayah Kalurahan Giriwungu,Kapanewon Panggang .Rabu (30/03/2022)

 

Marjono Koordinasi SAR Wilayah ll mengatakan peristiwa tersebut diketahui sekitar pukul 08:00 wib ,korban terjatuh pada saat mencari kelelawar

BACA JUGA: Satu Korban Laka Laut Pantai Glagah Berhasil di Temukan di Tengah Laut

 

"Menurut saksi kejadian tersebut lantaran tangan korban tidak mampu berpegangan ,dan korban terjatuh langsung ke air" Jelasnya

 

Sampai berita ini diterbitkan korban masih dalam proses pencarian yang dilakukan oleh petugas SAR dan Kepolisian serta TNI dan juga dibantu warga sekitar melalukan penyisiran sepanjang bibir tebing.(Arfian)

BACA JUGA: Satu Korban Laka Laut Pantai Glagah Berhasil di Temukan di Tengah Laut

Saibumi.com

merupakan portal berita Indonesia, media online Indonesia yang fokus kepada penyajian berbagai informasi mengenai berita online Indonesia baik dalam bentuk news (berita), views (artikel), foto, maupun video.

Newsletter Saibumi

BERLANGGANAN BERITA